Peristiwa

Lima kali Sungai Kali Lamong Merendam Desa Wotansari

Banjir ke lima desa Wotansari

Teks Foto : Situasi banjir Desa Wotansari, kecamatan Balongpanggang

/

GRESIK, DORRONLINENEWS.com – Hujan lebat beberapa akibatnya Sungai Kalilamong meluber akibatnya Desa Wotansari, Kecamatan Balongpanggang, terendam air. Minggu (12/04/2020).

Sudah menjadi kebiasaan bila hulu hujan deras pasti masyarakat desa Wotansari kebanjiran. Untuk itu masyarakat tidak panik dalam peristiwa ini. Dalam hitungan menit kiriman air langsung merendam desa setempat.

“Airnya datang dari arah sungai selatan desa, tepatnya dusun Sokoguru langsung masuk ketengah perkampungan. Banjir sudah yang ke lim kali”, ujar Kasman Sekdes Wotansari desa setempat, Minggu (12/04/2020).

Dia menjelaskan, banjir kali ini tidak terlalu besar kalau yang lalu ketinggihan 30 Cm sampai 40 Cm yang cukup parah sekitar 52 rumah yang tergenang air, ketinggihan mencapai 25 cm sampai 30 cm, jalan lingkungan dan jalan poros desa.

“Kita berharap segera ada solusi, agar banjir seperti ini terjadi lagi,” tambah tambah Kasman. (Lono)

Komentar

Berita Terkait

Back to top button
Close