Pemerintahan

Kepala Desa Sememu Peduli Terhadap Pembangunan Desa

Pemdes sememu

LuUMAJANG, DORRONLINENEWS.com – Kepala Desa Sememu, Kecamatan Pasirian,  Kabupaten Lumajang, Jawa Timur peduli terhadap kelancaran pembangunan Desa terbukti pembangunan pagar balai desa yang menggunakan anggaran dana desa (ADD) sebesar Rp 85 juta.
Kini pelaksanaan pembangunannya di perkirakan hampir selesai dan mencapai 90℅ selesai.

Khoiri sebagai ketua LKMD dan juga sebagai pelaksana dalam pembangunan tersebut mendapatkan amanat untuk mengemban terhadap kemajuan desanya dengan menggunakan anggaran dana pemerintah yaitu melalui Anggaran Dana Desa (ADD)

Kepala Desa Sememu Sutaji saat di wawancarai terkait pembangunan pagar balai desa, pihaknya mengatakan bahwa anggarannya Rp 85.757.000 dari ADD dan itupun dilakukan secara transparan dan terbuka kepada tugas timLak yaitu pak Khoiri LKMD.

” Saya terima kasih kepada masyarakat desa sememu semuanya atas penilaian terhadap saya atas peduli terhadap pembangunan Desa. Sebagai tindak lanjut pembangunan Desa yang pernah di amanatkan kepada kepala.desa sebelumnya dan saya peduli kemudian saya melanjutkan. Pembangunan ini saya perkirakan selesai bulan ini akhir Nopember 2019, sehingga sebelum saya cuti dan sebelum pilkades pagar balai desa ini harus sudah selesai,” jelas kades

Salah satu warga sememu yang enggan di sebut namanya mengatakan bahwa kades ini memang ada kepedulian terhadap pembangunan Desa saya mengapresiasi dan dukungan kepada kepala desa Sutaji atas kepeduliannya. (Woko/Lono)

Komentar

Berita Terkait

Back to top button
Close