Peristiwa

Bukti Sinegritas, Forpimcam Jrengik Pantau Banjir Dan Berikan Bantuan Kepada Warga Terdampak

Teks foto : saat pemberian bantuan

SAMPANG,DORRONLINENEWS.com-Langkah sigap dilakukan forum pemerintah kecamatan (forpimcam) Jrengik saat pantau kondisi banjir di 4 Desa.

Bersaman team gabungan yakni BPBD,Dinsos,forpimcam kecamatan jrengik memberikan bantuan kepada warga yang terdampak banjir.

Camat Jrengik kepada awak media ini menuturkan,bantuan makanan siap saji dari BPBD sudah di salurkan kepada warga.

Sedangkan 100 nasi bungkus dari dinas sosial,di salurkan ke desa Margantoko yakni Dusun Gandih.

“Karna di Dusun tersebut kondisi banjir yang parah ” ucap Sunarto jum’at (3/12/2021).

Camat Jrengik juga bilang kondisi air sudah mulai surut dan kondisi ruas jalan Nasional sudah berjalan normal.

“Tapi ada satu titik yakni di Desa Panyepen,ketinggian air di ruas jalan Nasional di lokasi itu masih mencapai 40 cm jelasnya ringkas.(awa)

Komentar

Berita Terkait

Back to top button
Close